BREAKING NEWS
Minggu, 02 November 2025

Ketum Kombatan Pertanyakan: Adakah Gubernur yang Bisa Bebaskan Jakarta dari Macet?

Ida Bagus Wedha - Sabtu, 01 November 2025 23:03 WIB
Ketum Kombatan Pertanyakan: Adakah Gubernur yang Bisa Bebaskan Jakarta dari Macet?
Ketua Umum Dewan Pimpinan Nasional Komunitas Banteng Asli Nusantara (DPN Kombatan), Budi Mulyawan. (foto: Ist/BITV)
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

"Teknologi AI membantu, tapi solusi utama tetap pada integrasi transportasi umum, penegakan hukum, dan pengendalian jumlah kendaraan pribadi," ujarnya.

Ia juga menilai kebijakan ganjil-genap dan pembangunan jalan tol hanya bersifat jangka pendek.

Solusi jangka panjang harus mencakup sistem transportasi terintegrasi, pengaturan jam kerja, dan pemanfaatan kendaraan ramah lingkungan.

Menutup pernyataannya, Budi mengajak pemerintah dan masyarakat belajar dari kota-kota besar dunia seperti Singapura, Tokyo, dan Hong Kong, yang berhasil mengendalikan kemacetan melalui kebijakan transportasi modern, sistem publik efisien, dan kepemimpinan tegas.

"Jakarta bisa bebas dari kemacetan jika ada keseriusan dan keberanian politik. Tapi itu butuh pemimpin yang visioner, tegas, dan berpihak pada kepentingan warga, bukan kepentingan sesaat," tutupnya.*


(a008)

Editor
: Adelia Syafitri
0 komentar
Tags
beritaTerkait
Polisi Tangkap Pemasok Narkoba Artis Onadio Leonardo di Sunter
Snapdragon 8 Gen 5 Siap Meluncur, Jadi Versi “Ringan” dari Seri Elite
Onad Positif Ganja dan Ekstasi, Istri Dipastikan Negatif
Megawati Tegaskan: Kolonialisme Belum Berakhir, Kini Hadir Lewat Data dan Algoritma
Food Tray MBG Diduga Dipalsukan, Polisi Periksa Sejumlah Saksi
USD 1,3 Miliar dari Eropa, Rano Karno Perkuat Ekonomi Kreatif Jakarta
komentar
Masuk untuk memberikan atau membalas komentar.
beritaTerbaru