BREAKING NEWS
Selasa, 08 Juli 2025

KPK Sita Barang Bukti Terkait Dugaan Korupsi Penempatan Dana Iklan Bank BJB di Rumah Ridwan Kamil

Adelia Syafitri - Rabu, 12 Maret 2025 12:13 WIB
188 view
KPK Sita Barang Bukti Terkait Dugaan Korupsi Penempatan Dana Iklan Bank BJB di Rumah Ridwan Kamil
Mantan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil.
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

Kasus ini berhubungan dengan dugaan penggelembungan atau mark up dalam penempatan dana iklan oleh Bank BJB kepada sejumlah media massa.

Dugaan mark up tersebut menyebabkan kerugian negara, yang kini sedang diselidiki oleh KPK.

Sejauh ini, KPK telah menetapkan lima orang tersangka dalam kasus ini, namun identitas mereka belum diumumkan ke publik.

KPK berjanji akan menggelar konferensi pers pada Kamis atau Jumat mendatang untuk memberikan rincian lebih lanjut mengenai kasus ini.

(cn/a)

Editor
: Adelia Syafitri
Tags
komentar
beritaTerbaru