BREAKING NEWS
Rabu, 05 November 2025

Bobby Nasution Resmikan Kuil Shri Raja Rajesvari, Ajak Umat Hindu Cetak SDM Unggul Bebas Narkoba

Abyadi Siregar - Kamis, 04 September 2025 19:45 WIB
Bobby Nasution Resmikan Kuil Shri Raja Rajesvari, Ajak Umat Hindu Cetak SDM Unggul Bebas Narkoba
Gubsu Bobby Afif Nasution menghadiri peresmian dan penyucian (Maha Kumba Abisegam) Kuil Shri Raja Rajesvari Amman di Desa Padang Cermin, Kec. Selesai, Kab. Langkat, Kamis (4/9/2025). (foto: Diskominfo Sumut / YT Hariono)
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

Menutup sambutannya, Gubernur Bobby kembali menegaskan pentingnya kolaborasi antarumat beragama dan peran rumah ibadah dalam memperkuat nilai-nilai sosial di tengah masyarakat.

"Selamat atas peresmian kuil ini. Mari terus kita jaga kerukunan, perkuat kebersamaan, dan saling mendukung satu sama lain. Umat Hindu harus menjadi teladan dalam memperkuat moralitas dan mendorong kemajuan Sumut," pungkas Bobby.

Acara peresmian berlangsung khidmat dan penuh semangat kebhinekaan, mencerminkan kuatnya harmoni dan toleransi di tengah keberagaman masyarakat Sumatera Utara.*

Editor
: Adelia Syafitri
0 komentar
Tags
komentar
Masuk untuk memberikan atau membalas komentar.
beritaTerbaru