BREAKING NEWS
Senin, 26 Januari 2026

Percepat Gerak Organisasi, Pejabat Eselon III dan IV Pemprovsu Dilantik

Atas Persetujuan Gubernur Terpilih Bobby Nasution
Tim Redaksi - Kamis, 20 Februari 2025 10:09 WIB
Percepat Gerak Organisasi, Pejabat Eselon III dan IV Pemprovsu Dilantik
PELANTIKAN-Pj Sekdaprov Sumut Effendy Pohan melantik 12 pejabat eselon 3 dan 42 pejabat eselon 4 di lingkungan Pemprov Sumut. (diskominfo sumut/fahmi aulia)
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

"Jadi, seluruh proses pelantikan hari ini sudah sesuai peraturan perundang-undangan dan sudah mendapat persetujuan dari Pak Boby, Gubernur Sumut terpilih," ucap Fatoni.

Fatoni mengucapkan selamat kepada seluruh pejabat yang baru dilantik. Dia meminta, pejabat yang baru dilantik segera menyesuaikan diri, cepat beradaptasi dan langsung bekerja pada kesempatan pertama.

Fatoni menekankan soal efisiensi anggaran perlu segera dilakukan, agar anggaran tepat sasaran, efektif dan efisien. "Cek anggaran yang sudah ada, lakukan pencermatan dan fokus pada program prioritas untuk kepentingan masyarakat," imbuh Fatoni.

Fatoni juga meminta agar seluruh ASN harus loyal, kreatif dan inovatif. Jangan bekerja biasa-biasa saja. "Lakukan inovasi dan terobosan, agar hasilnya bisa maksimal dan kinerja organisasi meningkat," pungkas Fatoni.

Editor
: Tim Redaksi
0 komentar
Tags
komentar
Masuk untuk memberikan atau membalas komentar.
beritaTerbaru