BREAKING NEWS
Minggu, 05 Oktober 2025

Bahlil Sebut Menkeu Salah Baca Data, Ini Respon Purbaya!

Adelia Syafitri - Jumat, 03 Oktober 2025 16:10 WIB
Bahlil Sebut Menkeu Salah Baca Data, Ini Respon Purbaya!
Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa. (foto: CNBC Indonesia/Tri Susilo)
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

"Jadi menyangkut juga subsidi tentang satu data itu juga. Itu juga masih dalam proses pematangan ya. BPS itu kan kerja sama dengan tim di ESDM. Jadi mungkin pak Menteri Keuangan ya, mungkin belum baca data kali itu ya," ujarnya.

Polemik ini mencuat di tengah upaya pemerintah untuk membenahi tata kelola subsidi energi, termasuk distribusi LPG bersubsidi agar lebih tepat sasaran.

Perbedaan data antarkementerian menjadi sorotan publik karena bisa berdampak pada keakuratan kebijakan dan alokasi anggaran negara.

Kementerian Keuangan dan Kementerian ESDM diharapkan dapat segera menyelaraskan data dan komunikasi agar tidak menimbulkan kebingungan di tengah masyarakat.*


(d/a008)

Editor
: Justin Nova
0 komentar
Tags
beritaTerkait
Shell Cs Dipanggil Ditjen Migas Terkait Pembelian BBM Pertamina
Menkeu Purbaya Siapkan Langkah Pemutihan untuk Industri Rokok Ilegal, Janji Bertindak Tegas Setelahnya
Bahlil Sindir Menkeu Purbaya Soal Data Harga LPG 3 Kg: "Mungkin Salah Baca"
Purbaya Ngaku Nyaris "Dipukuli" Bupati Gegara Dana Transfer Daerah Dipangkas
Menkeu Purbaya Jelaskan Pemangkasan Dana TKD: Banyak Penyelewengan, Tapi Alokasi Daerah Tetap Naik
Kepala Daerah Protes Pemotongan Anggaran Transfer, Menkeu Purbaya: Ini Alasannya
komentar
Masuk untuk memberikan atau membalas komentar.
beritaTerbaru