BREAKING NEWS
Jumat, 25 April 2025

Eks Dirut PT Hutama Karya Diperiksa KPK Terkait Korupsi Tol Trans Sumatera

Justin Nova - Kamis, 17 April 2025 13:12 WIB
113 view
Eks Dirut PT Hutama Karya Diperiksa KPK Terkait Korupsi Tol Trans Sumatera
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

"Kasus ini melibatkan mantan pejabat PT Hutama Karya dan pihak dari PT Sanitarino Tangsel Jaya," ujar EVP Sekretaris Perusahaan PT Hutama Karya (Persero), Tjahjo Purnomo.

KPK juga sebelumnya telah menyita 54 bidang tanah senilai Rp150 miliar dari tersangka dalam perkara ini.

Penyidikan masih terus berlanjut dan masyarakat diharapkan turut mengawasi agar proyek-proyek strategis nasional tidak menjadi ladang korupsi oleh oknum yang tidak bertanggung jawab.*

(dc/J006)

Editor
: Justin Nova
Tags
beritaTerkait
komentar
beritaTerbaru