BREAKING NEWS
Selasa, 04 November 2025

Ribuan Gen Z Timor Leste Demo Tolak Pembelian 65 Mobil Mewah untuk Anggota Parlemen

- Selasa, 16 September 2025 12:50 WIB
Ribuan Gen Z Timor Leste Demo Tolak Pembelian 65 Mobil Mewah untuk Anggota Parlemen
Aksi demo menolak rencana pembelian mobil mewah bagi anggota parlemen di Dili, Timor Leste.(foto: abc news)
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

Dalam pernyataan bersama, partai Kongres Nasional untuk Rekonstruksi Timor menyatakan bahwa pengadaan kendaraan mewah bagi pejabat publik "tidak mencerminkan kepentingan rakyat".

Rencana pengadaan mobil mewah ini dinilai menyulut iritasi sosial di tengah situasi ekonomi negara yang belum stabil. Banyak pihak menilai, anggaran tersebut lebih baik dialihkan untuk sektor pendidikan, kesehatan, atau infrastruktur dasar yang dibutuhkan masyarakat.

Gelombang protes ini menjadi sinyal bahwa generasi muda Timor Leste semakin kritis dan vokal terhadap kebijakan pemerintah yang dianggap tidak berpihak kepada rakyat kecil.*

(kb/j006)

Editor
:
0 komentar
Tags
beritaTerkait
komentar
Masuk untuk memberikan atau membalas komentar.
beritaTerbaru