BREAKING NEWS
Selasa, 27 Januari 2026

Polri Turunkan 497 Personel dan Logistik Besar-Besaran untuk Penanganan Bencana di Sumatera dan Aceh

gusWedha - Senin, 01 Desember 2025 20:49 WIB
Polri Turunkan 497 Personel dan Logistik Besar-Besaran untuk Penanganan Bencana di Sumatera dan Aceh
Polri mengerahkan kekuatan besar untuk percepatan penanganan bencana alam yang melanda Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat. (foto: Ist/ BITV)
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

"Tujuannya jelas mempercepat penanganan, menembus wilayah terisolir, dan memastikan bantuan benar-benar sampai ke masyarakat," ujar Erdi.

Komando Lapangan

Pengawasan operasi dibagi ke sektor strategis:

Sumatera Utara: Kombes Pol. Monang

Sumatera Barat: AKBP Hendrick Situmorang

Cadangan Strategi: Kombes Pol. Aditya

Unsur pengendali Baharkam diperkuat dengan penempatan KBP Gattot Aris Purbaya di Sumut, KBP Gun Heriadi di Aceh, dan KBP Slamet Hernawan di Sumbar.

Dengan penguatan pasukan dan logistik ini, Polri menegaskan kesiapan penuh dalam memperluas operasi kemanusiaan, mempercepat evakuasi korban, serta meningkatkan dukungan logistik bagi masyarakat terdampak bencana.

Perkembangan operasi akan dirilis secara rutin agar masyarakat menerima informasi cepat, akurat, dan terpercaya.*


(um)

Editor
: Adelia Syafitri
0 komentar
Tags
beritaTerkait
Prajurit TNI Heroik Menyebrangi Sungai Deras Demi Antar Bantuan ke Desa Terisolir di Aceh Tengah
Polres Pidie Jaya Tangkap Lima Penyebar Hoaks Naiknya Air Laut Saat Banjir Aceh
Pasca Banjir, Harga Beras di Aceh Melonjak Drastis, Danrem Lilawangsa Imbau Warga Beli Langsung ke Bulog
Kapolda Aceh Tiba di Langsa Lewat Jalur Darat, Beri Bantuan hingga Wifi Gratis untuk Warga
Akses Darat Lumpuh, TNI AU Kerahkan Caracal dan Hercules untuk Jangkau Wilayah Terisolasi di Aceh
Perkuat Respons Bencana, Polda Aceh Dirikan Dapur Umum Berbasis Gizi Darurat
komentar
Masuk untuk memberikan atau membalas komentar.
beritaTerbaru