BREAKING NEWS
Selasa, 04 November 2025

Togar Simatupang Ingatkan Dosen ASN Agar Tidak Kebablasan dalam Menyampaikan Aspirasi Tukin

Redaksi - Senin, 03 Februari 2025 16:10 WIB
Togar Simatupang Ingatkan Dosen ASN Agar Tidak Kebablasan dalam Menyampaikan Aspirasi Tukin
Togar Simatupang (Kemendikti)
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

Togar juga menegaskan bahwa alasan mengapa tukin untuk tahun 2020-2024 belum dapat dicairkan sudah dijelaskan dengan sangat jelas oleh pemerintah. Ia berharap agar penyampaian aspirasi dilakukan dengan cara yang lebih baik dan tidak bertindak di luar jalur yang sudah ditetapkan.

Aksi demo yang digelar oleh para dosen ASN Kemendikti Saintek ini bertujuan untuk menuntut kejelasan tentang pencairan tukin yang belum dibayarkan. Para demonstran, yang mengenakan pakaian putih, menyampaikan dua tuntutan utama dalam aksi tersebut. Pertama, mereka meminta pemerintah memastikan bahwa tukin dosen Kemendikti Saintek tahun 2025 dianggarkan dan dicairkan tepat waktu. Kedua, mereka menuntut agar pemerintah segera membayarkan tukin periode 2020-2024.

Editor
: Redaksi
0 komentar
Tags
komentar
Masuk untuk memberikan atau membalas komentar.
beritaTerbaru