BREAKING NEWS
Senin, 28 April 2025

Bupati Muaro Jambi Hadiri Pertemuan Strategis Komisi V DPR RI dan Gubernur Jambi: Bahas Pembangunan Infrastruktur di Jambi

Noval Arisandi Saputra - Rabu, 16 April 2025 21:07 WIB
92 view
Bupati Muaro Jambi Hadiri Pertemuan Strategis Komisi V DPR RI dan Gubernur Jambi: Bahas Pembangunan Infrastruktur di Jambi
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

MUARO JAMBIBupati Muaro Jambi, Bambang Bayu Suseno, menghadiri pertemuan bersama Komisi VDPR RI, Gubernur Jambi, serta seluruh Bupati dan Walikota se-Provinsi Jambi dalam rangka Kunjungan Kerja Reses Komisi VDPR RI di Provinsi Jambi, pada Senin (14/4/2025).

Kegiatan ini berlangsung di Auditorium Rumah Dinas Gubernur Jambi dan turut dihadiri oleh berbagai stakeholder strategis dari pemerintah pusat dan daerah.

Pertemuan ini bertujuan untuk menyelaraskan program pembangunan, khususnya dalam bidang infrastruktur, transportasi, tenaga kerja, dan pengembangan wilayah desa.

Baca Juga:

Bupati Bambang hadir bersama jajaran pejabat terkait di lingkungan Pemerintah Kabupaten Muaro Jambi, di antaranya:

- Kepala Dinas PUPR

Baca Juga:

- Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi

- Kepala Dinas PMD

- Kepala Dinas Perhubungan

- Kepala Bappeda

Dalam kesempatan tersebut, Bupati Bambang Bayu Suseno menegaskan pentingnya sinergi antara pusat dan daerah dalam mendukung percepatan pembangunan di Muaro Jambi.

"Pertemuan ini menjadi forum strategis untuk menyampaikan kebutuhan daerah, sekaligus membangun sinergi dengan pemerintah pusat. Harapannya, program-program prioritas di Muaro Jambi mendapat dukungan konkret dalam bentuk kebijakan maupun anggaran," ungkapnya.

Komisi VDPR RI sendiri dikenal membidangi urusan infrastruktur, perhubungan, desa, dan pembangunan daerah tertinggal.

Editor
: Adelia Syafitri
Tags
beritaTerkait
Polres Muaro Jambi Pimpin Upacara Pelantikan Waka Polres dan Sertijab Pejabat Baru
Wakil Ketua Komisi I DPR RI Tanggapi Gugatan Mahasiswa Terhadap Revisi UU TNI di MK
Gagal Nyaleg, Krisna Mukti Terjerat Utang Rp 2 Miliar: Tabungan Nol, Rumah Nyaris Tergusur
Bupati Muaro Jambi Hadiri Zoom Meeting Verifikasi Lapangan Hybrid Evaluasi Kabupaten Layak Anak (KLA) 2025
Bupati Muaro Jambi Hadiri Gerakan Penanaman Padi Serentak untuk Swasembada Pangan
Bupati Muaro Jambi BBS Hadiri Halal Bihalal Forum Kepala Sekolah Tahun 2025
komentar
beritaTerbaru