BREAKING NEWS
Senin, 07 Juli 2025

856 Warga Mengungsi Akibat Banjir di 109 RT Jakarta, Tertinggi di Jakarta Timur

Paul Antonio Hutapea - Senin, 07 Juli 2025 07:51 WIB
63 view
856 Warga Mengungsi Akibat Banjir di 109 RT Jakarta, Tertinggi di Jakarta Timur
banjir jakarta (foto: facebook: mahawan karuniasa)
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

JAKARTA -Hujan deras yang mengguyur wilayah DKI Jakarta sejak Minggu (6/7/2025) malam hingga Senin pagi mengakibatkan banjir di 109 rukun tetangga (RT) dan memaksa sebanyak 856 warga mengungsi ke berbagai lokasi penampungan.

Berdasarkan laporan resmi Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta hingga pukul 06.00 WIB, banjir merendam wilayah Jakarta Pusat, Barat, Selatan, dan Timur. Wilayah Jakarta Timur menjadi yang paling parah terdampak, dengan jumlah pengungsi tertinggi.

Sebaran Lokasi Pengungsian

Baca Juga:

BPBD mencatat para pengungsi tersebar di sejumlah titik berikut:

Jakarta Timur:

Baca Juga:

Aula Kantor Kelurahan Bidara Cina: 137 jiwa

Masjid Jami Ittihadul Ikhwan Kampung Melayu: 74 jiwa

SDN 01/02 Kampung Melayu: 119 jiwa

Masjid Al-Hawi Cililitan: 11 jiwa

Mushala Al-Ishlah Kampus Binawan Cawang: 30 jiwa

Masjid Universitas Borobudur: 197 jiwa

Jakarta Selatan:

Editor
: Justin Nova
Tags
beritaTerkait
Sedot Banjir Tanpa Henti, 10 Pompa Banjir DKI Alami Kerusakan dan Kebakaran
Banjir 40 Cm Rendam Ringroad Puri Kembangan, Arah Pasar Minggu-Ciledug Tak Bisa Dilalui
BPBD Peringatkan Potensi Banjir Rob di Pesisir Jakarta hingga 13 Juli 2025
Cuaca Jakarta Cerah Hari Ini, Senin 7 Juli 2025: Waspadai Hujan Ringan di Selatan
Update Banjir Jakarta Meluas, 50 RT di Jakarta Selatan dan Timur Terendam hingga 260 cm
Banjir Kiriman dari Bogor Rendam Permukiman di Jakarta Timur, Warga Dievakuasi dengan Perahu Hingga Siang Ini
komentar
beritaTerbaru