BREAKING NEWS
Selasa, 08 Juli 2025

Viral Kisah Pria Meninggal Dunia Karena Gigi Berlubang, Ini Penjelasan Dokter Gigi

Redaksi - Selasa, 18 Februari 2025 21:21 WIB
952 view
Viral Kisah Pria Meninggal Dunia Karena Gigi Berlubang, Ini Penjelasan Dokter Gigi
Ilustrasi Gigi Berlubang
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

Cara Mencegah Kematian Akibat Gigi Berlubang

Menghadapi potensi kematian akibat gigi berlubang, Usman mengingatkan pentingnya memeriksakan gigi secara rutin ke dokter gigi, terutama jika muncul gejala infeksi seperti nyeri hebat, pembengkakan, atau demam. Diagnosis lebih lanjut bisa dilakukan dengan rontgen gigi untuk memastikan sejauh mana kerusakan yang terjadi.

Selain itu, pencegahan terbaik adalah dengan menjaga kebersihan gigi, termasuk menyikat gigi dua kali sehari, menggunakan benang gigi, berkumur dengan obat kumur antibakteri, dan menghindari makanan atau minuman yang tinggi gula. Pemeriksaan rutin ke dokter gigi juga sangat disarankan untuk mendeteksi masalah sejak dini sebelum berkembang menjadi komplikasi serius.

Editor
: Redaksi
Tags
beritaTerkait
komentar
beritaTerbaru