BREAKING NEWS
Sabtu, 26 April 2025

Ojol Demo Tuntut THR, Kemenaker Desak Aplikator: Begini Respons Grab dan Gojek

Redaksi - Selasa, 18 Februari 2025 15:27 WIB
321 view
Ojol Demo Tuntut THR, Kemenaker Desak Aplikator: Begini Respons Grab dan Gojek
Ilustrasi THR
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

JAKARTA -Ratusan pengemudi ojek online (ojol), taksi online, dan kurir menggelar aksi demonstrasi di depan Gedung Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker) RI, Senin (17/2/2025). Mereka mendesak pemerintah untuk menerbitkan aturan yang mewajibkan perusahaan penyedia layanan transportasi berbasis aplikasi memberikan tunjangan hari raya (THR) kepada para mitra pengemudinya.

Ketua Serikat Pekerja Angkutan Indonesia (SPAI), Lily Pujiati, menegaskan bahwa selama satu dekade terakhir, para pengemudi ojol tidak pernah mendapatkan THR dari aplikator, meskipun mereka berkontribusi besar terhadap pendapatan perusahaan.

"Sepuluh tahun belum pernah ada yang memberikan THR untuk mereka, sedangkan mereka bekerja setiap hari menghasilkan ratusan juta bagi perusahaan," ujar Lily Pujiati dalam keterangannya, Selasa (18/2/2025).

Baca Juga:

Kemenaker: THR Harus dalam Bentuk Uang Tunai

Editor
: Redaksi
Tags
beritaTerkait
Pengemudi Ojol Protes Bonus Hari Raya Rp 50 Ribu, Kemenaker Jelaskan Alasan Pemberian BHR
Untuk Dapatkan 'THR' Setara UMP Jakarta, Ojol Harus Raup Penghasilan Sebulan Segini!
Pengemudi Ojol dan Kurir Online Terima Bonus THR Lebaran 2025, Bobby Nasution: Ini Kebijakan Positif!
Menaker Yassierli: Aturan THR Untuk Pengemudi Ojol Ditargetkan Terbit Pekan Ini
Demo Ojol Tuntut THR, Berujung Lesehan Hangat Bareng Menteri
Pemerintah Tegaskan THR untuk Driver Ojol, Aplikator Diminta Penuhi Hak Pengemudi
komentar
beritaTerbaru