BREAKING NEWS
Selasa, 22 Juli 2025

Puluhan Tahun Dilanda Banjir, Warga Langkat Bersyukur Gubernur Bobby Nasution Tepati Janji Benahi Waduk

Abyadi Siregar - Senin, 21 Juli 2025 19:28 WIB
62 view
Puluhan Tahun Dilanda Banjir, Warga Langkat Bersyukur Gubernur Bobby Nasution Tepati Janji Benahi Waduk
Gubernur Sumut Bobby Nasution meninjau Proses Pengerukan Sedimen Waduk di Kelurahan Pekan, Kecamatan Tanjungpura, Kabupaten Langkat, Senin (21/7/2025). (Foto: Imam Syahputra/ Diskominfo Prov. Sumut).
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

Ia membagikan bingkisan kepada anak-anak, yang disambut dengan antusiasme dan keceriaan.

"Kami ingin memastikan bahwa masyarakat merasakan kehadiran pemerintah, tidak hanya dalam bentuk proyek, tapi juga perhatian langsung. Ini komitmen kami untuk membangun Sumatera Utara dari pinggiran, dari desa, dari masyarakat yang paling terdampak," tutur Bobby kepada awak media.

Dengan langkah nyata ini, harapan besar tumbuh di tengah masyarakat Tanjungpura.

Waduk yang dulunya menjadi sumber kecemasan, kini mulai berubah menjadi harapan baru akan lingkungan yang lebih aman dan sehat.*

Editor
: Adelia Syafitri
Tags
komentar
beritaTerbaru