BREAKING NEWS
Selasa, 14 Oktober 2025

Harga TBS Sawit Petani Sumut Naik ke Rp3.665 per Kg, Imbas Kenaikan Harga CPO

Adam - Kamis, 09 Oktober 2025 09:39 WIB
Harga TBS Sawit Petani Sumut Naik ke Rp3.665 per Kg, Imbas Kenaikan Harga CPO
Ilustrasi. (foto: laman bpdp ri)
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

"Harga ini berlaku hanya untuk petani mitra binaan Pemprov Sumut. Di luar skema ini, harga bisa berbeda tergantung kesepakatan petani dan perusahaan mitra masing-masing," jelas Dewiana.

Daftar Harga TBS Sawit Petani Mitra Sumut (8–14 Oktober 2025)
3 Tahun :Rp2.836,89/kg
4 Tahun : Rp3.107,95/kg
5 Tahun: Rp3.296,69/kg
6 Tahun : Rp3.390,24/kg
7 Tahun : Rp3.419,25/kg
8 Tahun : Rp3.512,08/kg
9 Tahun : Rp3.577,05/kg
10–20 Tahun : Rp3.665,17/kg
21 Tahun : Rp3.658,21/kg
22 Tahun : Rp3.610,76/kg
23 Tahun : Rp3.575,52/kg
24 Tahun : Rp3.458,94/kg
25 Tahun: Rp3.354,56/kg

Kenaikan harga TBS ini menjadi kabar positif bagi petani sawit di Sumut, terutama di tengah fluktuasi harga komoditas global.

Namun demikian, penurunan harga kernel tetap menjadi perhatian karena bisa memengaruhi total pendapatan dari hasil panen.*


(bi/a008)

Editor
: Adelia Syafitri
0 komentar
Tags
beritaTerkait
BPBD Sumut Siaga Musim Hujan, Rp3,5 Miliar Digelontorkan untuk Perkuat Daerah
Gubernur Bobby Nasution Lantik 177 Pejabat, Ingatkan Pentingnya Kekompakan dan Efisiensi
Pemenang Tender Jalan di Sumut Sudah Diatur Sebelum Anggaran Disahkan, Nama Bobby Nasution Disebut
Saksi Buka Aib Korupsi Jalan Sipiongot, Ada Tradisi ‘Uang Klik’
Apresiasi Kinerja, Kalapas Labuhan Ruku Sematkan Tanda Kenaikan Pangkat untuk Dua Orang Pegawai
Sumut Target Juara di PON Bela Diri 2025, Sekdaprov: “Kita Gudangnya Atlet Tangguh!”
komentar
Masuk untuk memberikan atau membalas komentar.
beritaTerbaru