BREAKING NEWS
Sabtu, 26 April 2025

Kuasa Hukum Hasto Kristiyanto Tuding KPK Ciptakan Framing Buruk Lewat Penggeledahan Kantor Visi Law

Adelia Syafitri - Jumat, 21 Maret 2025 21:26 WIB
161 view
Kuasa Hukum Hasto Kristiyanto Tuding KPK Ciptakan Framing Buruk Lewat Penggeledahan Kantor Visi Law
Penyidik KPK membawa 2 koper dari kantor Visi Law Office.
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

Sebelumnya, KPK melakukan penggeledahan di kantor Visi Law di kawasan Pondok Indah, Jakarta Selatan, dalam rangka penyidikan tindak pidana pencucian uang (TPPU) yang melibatkan mantan Menteri Pertanian SYL.

KPK menduga bahwa uang hasil korupsi digunakan untuk membayar jasa hukum yang diberikan oleh Visi Law.

Baca Juga:

Direktur Penyidikan KPK, Asep Guntur Rahayu, menjelaskan bahwa pihaknya tengah melacak aliran dana hasil korupsi SYL dan apakah dana tersebut digunakan untuk membayar pengacara.

Asep menambahkan bahwa pihaknya akan mendalami lebih lanjut mengenai proses kontrak antara SYL dan Visi Law sebagai kuasa hukum.

Baca Juga:

(dc/a)

Editor
: Adelia Syafitri
Tags
beritaTerkait
Direktur JakTV, Tian Bahtiar, Dialihkan Jadi Tahanan Kota karena Sakit
Hasto Kristiyanto Marah, KPK Tak Izinkan Tio Fridelina Berobat ke China
GEMMA PETA INDONESIA Investigasi SDN 100060 Padanggalugur, Dugaan Korupsi Dana BOS Muncul Lagi
Kesaksian Mengejutkan: Staf Kantor PDIP Ungkap Disuruh Bagikan Duit Rp 850 Juta dari Harun Masiku
Memberantas Mafia Peradilan, Mampukah?
Jaksa Putar Rekaman Percakapan Telepon Donny dan Saeful Bahri, Bahas Harun Masiku yang "Cengeng"
komentar
beritaTerbaru