BREAKING NEWS
Senin, 03 November 2025

Media Baru vs UU ITE: SMSI Bahas Peran Hukum dalam Era Digital

Ida Bagus Wedha - Rabu, 29 Oktober 2025 08:21 WIB
Media Baru vs UU ITE: SMSI Bahas Peran Hukum dalam Era Digital
Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) menggelar Dialog Nasional bertajuk “Media Baru vs UU ITE” di Kantor Pusat SMSI, Jalan Veteran II, Gambir, Jakarta Pusat, Selasa (28/10/2025). (foto: Ist/BITV)
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

Diskusi yang berlangsung dinamis ini melibatkan pengurus SMSI dari seluruh Indonesia, baik secara daring maupun luring.

Para peserta aktif berdialog mengenai praktik jurnalisme digital, tanggung jawab hukum, dan strategi menjaga kebebasan berekspresi di era media baru.

Acara ditutup dengan ajakan memperkuat kolaborasi antara regulator, penegak hukum, dan pelaku media digital untuk menciptakan ekosistem informasi yang profesional, beretika, dan berpihak pada kepentingan publik.

Dialog ini menjadi momentum penting bagi media digital dan kreator konten untuk memahami UU ITE secara mendalam, sehingga tetap produktif tanpa melanggar hukum, sekaligus memperkuat integritas jurnalisme di Indonesia.*


(a008)

Editor
: Adelia Syafitri
0 komentar
Tags
beritaTerkait
Sumpah Pemuda dan Tantangan Pemuda Zaman Now
Menjelang HPN 2026, PWI Jaya Gelar MHT Awards dan Berbagai Kegiatan Kolaboratif
FEB Universitas Prof. Dr. Moestopo Gelar Webinar Bersama Mekari University, Fokus Pada Transformasi Akuntansi dan Perpajakan Digital
Vonis 10 Bulan Bui untuk Sertu Riza, Kadilmil Medan Jelaskan Alasan Hakim
Laporan Dugaan Pencurian Batang Angkola Masuk Persidangan, DPRD Tapsel Minta Hukum Tegas!
Rumah Tangga di Ujung Tanduk, Angbeen Rishi Resmi Gugat Cerai Adly Fayruz!
komentar
Masuk untuk memberikan atau membalas komentar.
beritaTerbaru